Langkah Mudah Mengambil Fields Spesifik dari MongoDB

Cara Cepat Pilih Fields Tertentu dari Database MongoDB

Jika kamu mencari solusi untuk mengambil fields tertentu yang dibutuhkan dari mongoDB, ini sulusi simple yang bisa menolong tanpa efek samping.

Katakan, kita punya fields data seperti dibawah ini di database:

meetingId,
meetingDate,
noticeDate,
title,
agenda,
venue,
notice,
noticeDistribution,
chairedBy,
participants,
minutes,
minutesPreparedBy,
minutesApprovedBy,
minutesDistribuion,
status,
username,
userid

Tapi kita hanya butuh field minutes dan minutesApprovedBy , kita bisa malakukan cara seperti dibawah ini:

yourDB.find({}, {minutes:true, minutesApprovedBy:true})
.then(data=>res.send(data))
.catch(err=>res.send(err))

fields yang kita butuhkan atau mau kita ambil, disatukan dengan nilai true seperti yang kita lihat diatas. Ini akan mengembalikan fields tersebut dari database. Kita juga bisa melakukan findOne({}, {}) bila perlu.

Sumber: